Kumpulan Soal Mata Pelajaran IPA Kelas 6 SD Semester 1 (Bab 8) dan Jawabannya
Sunday, December 16, 2018
Add Comment
Mata Pelajaran SD Kelas 6 (IPA) Semester 1 Bab 8 - Kali ini saya akan membagikan beberapa pilihan Kumpulan Soal Mata Pelajaran IPA Kelas 6 SD Semester 1 (Bab 8) dan Jawabannya. Berikut dibawah ini merupakan kumpulan bank contoh soal latihan beserta jawabannya dari mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) untuk kelas 6 SD semester 1 bab 8.
Apabila anda ingin menyimpan pertanyaan beserta kunci jawaban dari soal-soal ilmu pengetahuan alam bab 8 semester 1, soal mata pelajaran sd kelas 6 berikut ini, silahkan untuk memberikan email kamu pada kolom komentar, nanti saya akan mengirimkan file bank soal dan kunci jawabannya yang ada di dalam artikel melalui email.
Silahkan cermati beberapa soal mata pelajaran IPA kelas 6 SD semester 1 bab 8 tentang Sistem Tata Surya dibawah ini, apabila jika mendapat ada jawaban yang tidak sesuai, langsung laporkan saja di komentar agar bisa di perbaiki dari jawaban beserta contoh soal yang bersangkutan.
SOAL MATA PELAJARAB IPA KELAS 6 SD BAB 8 (Sistem Tata Surya)
Soal IPA Semester 1 Bab 8 Kelas 6 SD Terdiri dari beberapa pilihan, seperti:
- Pilihan Ganda
- Essay
Soal IPA Kelas 6 SD Semester 1 Bab 8 Pilihan Ganda
1. Kumpulan dari matahari, planet dan benda langit lainnya disebut .... (JAWABANNYA: B )
a. Galaksi
b. Tata surya
c. Bima sakti
d. Satelit
2. Pusat tata surya adalah .... (JAWABANNYA: C )
a. Planet
b. Bulan
c. Matahari
d. Asteroid
3. Benda langit yang mengeliling matahari adalah .... (JAWABANNYA: B )
a. Meteor
b. Planet
c. Pelangi
d. Asteroid
4. Planet yang letaknya paling jauh dari matahari adalah .... (JAWABANNYA: A )
a. Neptunus
b. Uranus
c. Saturnus
d. Merkurius
5. Benda langit yang terlihat berkelip memancarkan cahaya pada malam hari adalah .... (JAWABANNYA: C )
a. Planet
b. Satelit
c. Bintang
d. Komet
6. Planet yang memiliki ukuran paling besar adalah .... (JAWABANNYA: D )
a. Mars
b. Bumi
c. Saturnus
d. Jupiter
7. Planet yang tidak memiliki satelit adalah .... (JAWABANNYA: B )
a. Merkurius
b. Venus
c. Bumi
d. Mars
8. Phobos dan Deimos adalah satelit yang dimiliki planet .... (JAWABANNYA: C )
a. Merkurius
b. Jupiter
c. Mars
d. Saturnus
9. Garis edar yang dimiliki setiap planet disebut .... (JAWABANNYA: C )
a. Satelit
b. Planet
c. Orbit
d. Meteorit
10. Berikut ini adalah planet-planet yang termasuk anggota planet dalam adalah .... (JAWABANNYA: C )
a. Merkurius dan mars
b. Merkurius, Venus dan Mars
c. Merkurius, Venus dan Bumi
d. Merkurus dan Venus
11. Planet yang memiliki jarak paling jauh dari matahari adalah .... (JAWABANNYA: D )
a. Mars
b. Jupiter
c. Saturnus
d. Neptunus
12. Merkurius membutuhkan waktu mengeliling matahari sebanyak .... (JAWABANNYA: C )
a. 100 hari
b. 365 hari
c. 88 hari
d. 99 hari
13. Atsmosfer merkurius terdiri dari gas natrium dan kalium sehingga .... (JAWABANNYA: B )
a. Banyak hewan hidup di atasnya
b. Tidak ada makhluk hidup di atasnya
c. Sedikit tumbuhan yang hidup
d. Ada banyak jenis hewan luar angkasa
14. Satu-satunya planet di tata surya yang dapat dihuni manusia adalah .... (JAWABANNYA: C )
a. Merkurius
b. Venus
c. Bumi
d. Mars
15. Ganymede, Lo, Europe dan calisto adalah satelit yang dimiliki .... (JAWABANNYA: A )
a. Jupiter
b. Saturnus
c. Mars
d. Saturnus
16. Dua satelit saturnus yang terbesar adalah .... (JAWABANNYA: B )
a. Ganymede dan Europe
b. Titan dan Phoebe
c. Phobos dan Deimos
d. Bulan dan Komet
17. Bumi Mengeliling matahari selama .... (JAWABANNYA: A )
a. 365 ¼ hari
b. 366 hari
c. 377 ½ hari
d. 300 hari
18. Cincin yang dimiliki saturnus terdiri dari .... (JAWABANNYA: A )
a. Debu halus, kerikil dan butiran es
b. Besi , perak dan emas
c. Es , debu kasar dan alumunium
d. Gas, perak dan kerikil
19. Pada tahun 2006 pluto tidak lagi dimasukan ke dalam kategori planet di tata surya karena .... (JAWABANNYA: A )
a. Ukurannya yang terlalu kecil
b. Tidak memiliki satelit
c. Tidak memiliki atsmosfer
d. Tidak mempunyai cahaya
20. Planet-planet yang berada di tata surya tidak bertabrakan karena .... (JAWABANNYA: D )
a. Mempunyai berat sendiri-sendiri
b. Mempunyai satelit sendiri-sendiri
c. Mempunyai rotasi sendiri-sendiri
d. Mempunyai orbit sendiri-sendiri
21. Benda langit yang mempunyai garis edar antara lintasan mars dan jupiter adalah .... (JAWABANNYA: B )
a. Komet
b. Asteroid
c. Planet
d. Satelit
22. Meteor yang jatuh sampai ke permukaan bumi disebut .... (JAWABANNYA: C )
a. Meteoroid
b. Meteor jatuh
c. Meteorit
d. Bintang jatuh
23. Ekor komet terlihat memanjang dan selalu .... (JAWABANNYA: C )
a. Berputar-putar
b. Mendekati matahari
c. Membelakangi arah matahari
d. Mengarah ke arah matahari
24. Planet dalam adalah planet yang letaknya .... (JAWABANNYA: D )
a. Di antara Matahari dan Bumi
b. Di antara Matahari dan Mars
c. Di antara Matahari dan Yupiter
d. Di antara Matahari dan Asteroid
25. Planet tempat manusia berkembang biak adalah planet .... (JAWABANNYA: C )
a. Merkuris
b. Venus
c. Bumi
d. Mars
Apabila anda ingin menyimpan pertanyaan beserta kunci jawaban dari soal-soal ilmu pengetahuan alam bab 8 semester 1, soal mata pelajaran sd kelas 6 berikut ini, silahkan untuk memberikan email kamu pada kolom komentar, nanti saya akan mengirimkan file bank soal dan kunci jawabannya yang ada di dalam artikel melalui email.
Silahkan cermati beberapa soal mata pelajaran IPA kelas 6 SD semester 1 bab 8 tentang Sistem Tata Surya dibawah ini, apabila jika mendapat ada jawaban yang tidak sesuai, langsung laporkan saja di komentar agar bisa di perbaiki dari jawaban beserta contoh soal yang bersangkutan.
SOAL MATA PELAJARAB IPA KELAS 6 SD BAB 8 (Sistem Tata Surya)
Soal IPA Semester 1 Bab 8 Kelas 6 SD Terdiri dari beberapa pilihan, seperti:
- Pilihan Ganda
- Essay
Soal IPA Kelas 6 SD Semester 1 Bab 8 Pilihan Ganda
1. Kumpulan dari matahari, planet dan benda langit lainnya disebut .... (JAWABANNYA: B )
a. Galaksi
b. Tata surya
c. Bima sakti
d. Satelit
2. Pusat tata surya adalah .... (JAWABANNYA: C )
a. Planet
b. Bulan
c. Matahari
d. Asteroid
3. Benda langit yang mengeliling matahari adalah .... (JAWABANNYA: B )
a. Meteor
b. Planet
c. Pelangi
d. Asteroid
4. Planet yang letaknya paling jauh dari matahari adalah .... (JAWABANNYA: A )
a. Neptunus
b. Uranus
c. Saturnus
d. Merkurius
5. Benda langit yang terlihat berkelip memancarkan cahaya pada malam hari adalah .... (JAWABANNYA: C )
a. Planet
b. Satelit
c. Bintang
d. Komet
6. Planet yang memiliki ukuran paling besar adalah .... (JAWABANNYA: D )
a. Mars
b. Bumi
c. Saturnus
d. Jupiter
7. Planet yang tidak memiliki satelit adalah .... (JAWABANNYA: B )
a. Merkurius
b. Venus
c. Bumi
d. Mars
8. Phobos dan Deimos adalah satelit yang dimiliki planet .... (JAWABANNYA: C )
a. Merkurius
b. Jupiter
c. Mars
d. Saturnus
9. Garis edar yang dimiliki setiap planet disebut .... (JAWABANNYA: C )
a. Satelit
b. Planet
c. Orbit
d. Meteorit
10. Berikut ini adalah planet-planet yang termasuk anggota planet dalam adalah .... (JAWABANNYA: C )
a. Merkurius dan mars
b. Merkurius, Venus dan Mars
c. Merkurius, Venus dan Bumi
d. Merkurus dan Venus
11. Planet yang memiliki jarak paling jauh dari matahari adalah .... (JAWABANNYA: D )
a. Mars
b. Jupiter
c. Saturnus
d. Neptunus
12. Merkurius membutuhkan waktu mengeliling matahari sebanyak .... (JAWABANNYA: C )
a. 100 hari
b. 365 hari
c. 88 hari
d. 99 hari
13. Atsmosfer merkurius terdiri dari gas natrium dan kalium sehingga .... (JAWABANNYA: B )
a. Banyak hewan hidup di atasnya
b. Tidak ada makhluk hidup di atasnya
c. Sedikit tumbuhan yang hidup
d. Ada banyak jenis hewan luar angkasa
14. Satu-satunya planet di tata surya yang dapat dihuni manusia adalah .... (JAWABANNYA: C )
a. Merkurius
b. Venus
c. Bumi
d. Mars
15. Ganymede, Lo, Europe dan calisto adalah satelit yang dimiliki .... (JAWABANNYA: A )
a. Jupiter
b. Saturnus
c. Mars
d. Saturnus
16. Dua satelit saturnus yang terbesar adalah .... (JAWABANNYA: B )
a. Ganymede dan Europe
b. Titan dan Phoebe
c. Phobos dan Deimos
d. Bulan dan Komet
17. Bumi Mengeliling matahari selama .... (JAWABANNYA: A )
a. 365 ¼ hari
b. 366 hari
c. 377 ½ hari
d. 300 hari
18. Cincin yang dimiliki saturnus terdiri dari .... (JAWABANNYA: A )
a. Debu halus, kerikil dan butiran es
b. Besi , perak dan emas
c. Es , debu kasar dan alumunium
d. Gas, perak dan kerikil
19. Pada tahun 2006 pluto tidak lagi dimasukan ke dalam kategori planet di tata surya karena .... (JAWABANNYA: A )
a. Ukurannya yang terlalu kecil
b. Tidak memiliki satelit
c. Tidak memiliki atsmosfer
d. Tidak mempunyai cahaya
20. Planet-planet yang berada di tata surya tidak bertabrakan karena .... (JAWABANNYA: D )
a. Mempunyai berat sendiri-sendiri
b. Mempunyai satelit sendiri-sendiri
c. Mempunyai rotasi sendiri-sendiri
d. Mempunyai orbit sendiri-sendiri
21. Benda langit yang mempunyai garis edar antara lintasan mars dan jupiter adalah .... (JAWABANNYA: B )
a. Komet
b. Asteroid
c. Planet
d. Satelit
22. Meteor yang jatuh sampai ke permukaan bumi disebut .... (JAWABANNYA: C )
a. Meteoroid
b. Meteor jatuh
c. Meteorit
d. Bintang jatuh
23. Ekor komet terlihat memanjang dan selalu .... (JAWABANNYA: C )
a. Berputar-putar
b. Mendekati matahari
c. Membelakangi arah matahari
d. Mengarah ke arah matahari
24. Planet dalam adalah planet yang letaknya .... (JAWABANNYA: D )
a. Di antara Matahari dan Bumi
b. Di antara Matahari dan Mars
c. Di antara Matahari dan Yupiter
d. Di antara Matahari dan Asteroid
25. Planet tempat manusia berkembang biak adalah planet .... (JAWABANNYA: C )
a. Merkuris
b. Venus
c. Bumi
d. Mars
Soal IPA Kelas 6 SD Semester 1 Bab 8 Essay (1)
1. Ilmu yang mempelajari tentang tata surya adalah ....
Jawabannya: Astronomi
2. Planet terdekat dari bumi adalah ....
Jawabannya: Mars
3. Benda langit yang mengelilingi sebuah planet disebut ....
Jawabannya: Satelit
4. Perputaran planet pada porosnya disebut ....
Jawabannya: Rotasi
5. Perputaran planet mengeliling matahari disebut ....
Jawabannya: Revolusi
6. Planet yang mempunyai lapisan menyerupai cinci adalah ....
Jawabannya: Saturnus
7. Satelit yang dimiliki bumi adalah ....
Jawabannya: Bulan
8. Plenet yang letaknya paling dekat dari matahari adalah ....
Jawabannya: Merkurius
9. Bumi berputar pada porosnya selama ....
Jawabannya: 24 Jam
10. Planet mars disebut dengan planet ....
Jawabannya: Merah
Soal IPA Kelas 6 SD Semester 1 Bab 8 Essay (2)
1. Sebutkan benda-benda yang berada di langit!
Jawabannya:
- Bintang
- Planet
- Asteroid
- Meteoroid
- Satelit
- Komet
2. Sebutkan nama-nama planet dalam sistem tata surya kita?
Jawabannya:
- Merkurius
- Venus
- Bumi
- Mars
- Jupiter
- Saturnus
- Uranus
- Neptunus
3. Sebutkan pengelompokan planet berdasarkan planet luar dan planet dalam!
Jawabannya:
Planet yang termasuk planet dalam adalah sebagai berikut :
- Merkurius
- Venus
- Bumi
- Mars
Planet yang termasuk planet dalam adalah sebagai berikut :
- Jupiter
- Saturnus
- Uranus
4. Mengapa planet venus disebut sebagai bintang fajar dan bintang sore!
Jawabannya: Planet venus disebut sebagai bintang fajar dan bintang sore karena planet Venus akan nampak seperti bintang yang bersinar terang ketika terbit fajar dan ketika matahari mulai terbenam.
5. Sebutkan nama-nama satelit yang dimiliki jupiter!
Jawabannya:
- Ganymede
- Io
- Europe
- Calisto
Jangan Lupa Share dan Follow Roni21.Com
0 Response to "Kumpulan Soal Mata Pelajaran IPA Kelas 6 SD Semester 1 (Bab 8) dan Jawabannya"
Post a Comment